Faktor Tata Laksana :
a. Peralatan yang tidak baik
b. Peralatan yang tidak bersih/steril
c. Cara vaksinasi yang kurang tepat
Faktor Hewan :
a. adanya maternal antibodi
b. Hewan dalam keadaan stress
c. Terserang penyakit yang bersifat imunosupresif
d. Hewan dalam masa inkubasi
Faktor Vaksin :
a. Vaksin Ilegal yang tidak terbukti kualitasnya
b. Rantai Dingin Vaksin dalam penyimpanan dan transportasi
c. Vaksin yang sudah expired date
d. galur yang tidak sesuai
e. Kualitas dan kuantitas vaksin
No comments:
Post a Comment